Daftar Travel Jogja Magelang Lengkap dengan Jadwal & Harganya
Bagikan
Jogja dan Magelang adalah dua kota yang menjadi destinasi liburan terkenal di Indonesia, baik bagi wisatawan lokal maupun mancanegara.
Keduanya berada di Jawa Tengah dan memiliki daya tariknya tersendiri. Jogja dengan pesona pantai-pantainya yang menarik dan Magelang dengan banyak Candi yang ikonik.
Akses dari Jogja ke Magelang atau sebaliknya bisa kamu tempuh menggunakan transportasi Shuttle / Travel. Tiketux akan memberikan rekomendasi travel yang bisa kamu gunakan, cek info selengkapnya di bawah ini.
Daftar Travel Jogja Magelang Terbaik
Untuk perjalanan dari Jogja ke Magelang atau sebaliknya, kamu bisa menggunakan 4 opsi travel yang ada di Tiketux berikut ini:
Harga Tiket, Jadwal Keberangkatan, dan Pilihan Rute Travel Jogja - Magelang
Travel yang bisa kamu pilih untuk perjalanan Jogja - Magelang adalah Daytrans, Joglosemar, Rama Sakti, dan Semeru Trans. Berikut ini daftar harga, jadwal keberangkatan beserta pilihan rute dari masing-masing travel:
Operator
Estimasi Harga
Jadwal Keberangkatan
Rute
Daytrans
42.500 / Tiket
Pagi: Dari pukul 05.00 s/d 07.00
Siang: Dari pukul 11.00 s/d 12.00
Sore: Dari pukul 15.00 s/d 17.00
Malam: Dari pukul 21.00 s/d 22.00
Tersedia 2 pilihan rute
Joglosemar
65.000 - 135.000 / Tiket
Pagi: Dari pukul 05.00 s/d 10.00
Siang: Dari pukul 11.00 s/d 13.00
Sore: Dari pukul 15.00 s/d 18.00
Malam: Dari pukul 19.00 s/d 21.00
Tersedia 15 pilihan rute
Rama Sakti
50.000 - 55.000 / Tiket
Pagi: Pukul 10.00
Sore: Dari pukul 16.00 s/d 18.00
Tersedia 3 pilihan rute
Semeru Trans
77.500 - 87.500 / Tiket
Pagi: Dari pukul 05.00 s/d 10.00
Siang: Dari pukul 11.00 s/d 14.00
Sore: Dari pukul 15.00 s/d 18.00
Malam: Dari pukul 19.00 s/d 20.00
Tersedia 3 pilihan rute
Lokasi Travel di Jogja (Titik Keberangkatan)
Supaya perjalananmu lebih nyaman, pilih lokasi keberangkatan yang paling dekat dengan lokasimu berada. Berikut daftar lokasi travel di Jogja dengan alamat lengkapnya:
Travel
Lokasi Pool
Alamat
Daytrans
Daytrans Jombor
Jl. Magelang KM Beningan 6,3, Jombor Lor, Sinduadi, Kec. Mlati, Kab. Sleman, DIY
Terminal Kebonpolo Kios No.73, Potrobangsan, Kec. Magelang Utara, Kota Magelang
Semeru Trans
Semeru Trans Hotel Trio
Jl. Jend. Sudirman No.72, Magersari, Kec. Magelang Sel., Kota Magelang
Temukan Tiket Travel dengan Rute Lainnya Tiketux!
Selain tiket perjalanan Jogja - Magelang, kamu bisa temukan berbagai rute lainnya di Tiketux. Tersedia rute antar kota sampai dengan antar provinsi dari berbagai operator travel.
Jadi, kamu bisa bandingkan harga sekaligus pilih titik keberangkatan dan tujuan yang paling sesuai dengan rencana perjalananmu. Gimana, jadi lebih mudah kan?
Tiketux berkomitmen untuk selalu memberikan kemudahan untukmu. Lewat Aplikasi, kamu bisa lebih mudah memesan tiket travel dari mana pun dan kapan pun. Install Aplikasi Tiketux sekarag dan dapatkan berbagai penawaran menarik!
Itu dia daftar Travel Jogja Magelang yang tersedia di Tiketux dengan fasilitas dan harga yang beragam. Segera pesan tiket travelnya dan nikmati kemudahan dengan Tiketux.